
HUMANIORA – (31/12/2025) Transformasi digital yang kian masif di lingkungan pendidikan tinggi menuntut kesiapan sumber daya manusia yang adaptif serta memiliki kompetensi terstandar. Menjawab tantangan tersebut, empat dosen Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang berhasil meraih Sertifikat Kompetensi Ilmuwan Data Muda (Data Sains) yang diakui Badan Nasional Sertifikasi Profesi
HUMANIORA – (30/12/2025) Sebanyak duabelas tenaga kependidikan (tendik) Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang berhasil meraih sertifikat profesi setelah dinyatakan lolos dalam rangkaian Ujian Sertifikasi Kompetensi yang diselenggarakan oleh Lembaga Sertifikasi Profesi Teknologi Digital (LSP TD) bekerja sama dengan PT Arkatama Multi Solusindo. Uji sertifikasi ini dilaksanakan pada Jumat,
HUMANIORA – (29/12/2025) Dr. Lina Hanifiyah, S.S., M.Pd., Dosen Program Studi Sastra Inggris Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, dipercaya menjadi narasumber dalam kegiatan Workshop Penulisan Skripsi Berbasis Scopus AI yang diselenggarakan oleh Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris Fakultas Adab dan Humaniora UIN Alauddin Makassar pada Kamis, 20 November
HUMANIORA – (3/12/2025) Dosen Sastra Inggris Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, kembali menorehkan prestasi akademik di kancah internasional. Melalui riset terbarunya, ia sukses mempublikasikan artikel ilmiah berjudul Exploring an EFL Student’s Engagement with Supervisor’s Written Corrective Feedback in Undergraduate Thesis Writing di jurnal bereputasi rEFLections, terindeks Scopus Q2,
HUMANIORA – (1/12/2025) Dosen Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Dr. Ulil Fitriyah, M.Pd., M.Ed., menjadi narasumber di Universitas Negeri Makassar (UNM), Senin, 24 November 2025. Kegiatan ini terselenggara atas kolaborasi antara UIN Malang UNM dalam program Lecturer Mobility 2025. Baca juga: Kuliah tamu yang mengusung tema “Beyond Language:
HUMANIORA – (27/11/2025) Dosen Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Dr. H. Abdullah Zainur Rauh, M.Hi., menjadi narasumber dalam Kuliah Tamu Teknik Penulisan Karya Ilmiah yang diselenggarakan Program Studi Bahasa dan Sastra Arab (BSA) UIN Raden Fatah Palembang pada Senin (17/11/2025). Kehadirannya memperkuat upaya peningkatan kompetensi akademik mahasiswa di
HUMANIORA – (26/11/2025) Perkembangan ilmu Nahwu Arab memasuki babak baru di tengah kemajuan teknologi kecerdasan buatan. Tema inilah yang menjadi sorotan utama dalam Kuliah Dosen Tamu yang diselenggarakan oleh Program Studi Bahasa dan Sastra Arab, Fakultas Adab dan Humaniora, UIN Imam Bonjol Padang, dengan menghadirkan Tamim Mulloh, M.Pd., dosen dari
HUMANIORA – (20/11/2025) Dosen Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Assoc. Prof. Dr. H. Sutaman, MA, menjadi narasumber dalam kegiatan Focus Group Discussion (FGD) yang diselenggarakan oleh Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh pada Senin, 17 November 2025. Diskusi ini berlangsung di ruang Executive Meeting Fakultas Humaniora
HUMANIORA – (19/11/2025) Peran neuropsikolinguistik untuk mempermudah pembelajaran balaghah menjadi fokus utama dalam kuliah umum yang disampaikan oleh Assoc. Prof. Dr. H. Sutaman, MA., Dosen Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, dalam rangkaian kegiatan awal lecture mobility di Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh. Acara tersebut berlangsung
HUMANIORA – (4/11/2025) Zainur Rofiq, M.A., dosen Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, memperoleh penghargaan internasional dengan mempresentasikan makalah ilmiahnya dalam International Conference ke-5 bertemakan “The Heritage of Muslim Theologians: the Role in Strengthening the Spiritual and Moral Values and Civil Identity”. Konferensi ini berlangsung pada 28–31 Oktober 2025