
THAILAND – (2/9/2025) Dosen Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Dr. Penny Respati Yurisa, menjadi salah satu pembicara dalam kegiatan Malay Literature Seminar yang diselenggarakan di Rungrote Wittaya School, Thailand, pada Senin (11/8/2025). Dalam forum akademik internasional tersebut, Dr. Penny mengusung materi tentang pengenalan budaya Indonesia melalui lagu dan
HUMANIORA – (1/9/2025) Kegiatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) Fakultas Humaniora tahun 2025 resmi ditutup dengan rapat koordinasi sekaligus pembubaran panitia pada Jumat (29/8). PBAK yang mengusung tema “Tumbuh Kesatria Humaniora: Mahasiswa Berbudaya, Berdaya, dan Berkarya di Tengah Akselerasi Teknologi” ini sebelumnya telah sukses digelar pada Rabu–Kamis (20–21/8) dengan
HUMANIORA – (1/9/2025) Prestasi internasional kembali dipersembahkan mahasiswa Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Dua mahasiswi Program Studi Bahasa dan Sastra Arab, Ummu Kultsum Naviza (asal Bandung) dan Ajilni Diina Mar’atun (asal Bengkulu), sukses meraih Juara I pada cabang lomba Dubbing Bahasa Arab di ajang ADIA International Festival 2025,
HUMANIORA – (29/8/2025) Dalam upaya memastikan proses pembelajaran berjalan efektif serta meningkatkan profesionalisme dosen, Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang resmi menyiapkan sistem absensi digital yang akan mulai diimplementasikan pada awal September 2025. Langkah ini sekaligus menjadi bagian dari komitmen fakultas dalam meningkatkan kedisiplinan, ketertiban, serta mendukung program paperless
HUMANIORA – (29/8/2025) Mahasiswa Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang kembali mengharumkan nama kampus di ajang kompetisi bergengsi. Nasruddin Rafai, mahasiswa semester 3 Program Studi Bahasa dan Sastra Arab asal Magetan, Jawa Timur, berhasil meraih Juara II dalam lomba pidato Bahasa Arab pada ADIA International Festival 2025, yang digelar
HUMANIORA – (28/8/2025) Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang kembali menorehkan kiprah akademiknya di kancah internasional. Salah satu dosennya, Prof. Dr. Mundi Rahayu, M.Hum., hadir sebagai pembicara dalam Cornell Modern Indonesia Project’s 7th State of The Field Conference yang berlangsung di Universitas Pattimura, Ambon, pada 14–16 Agustus 2025. Konferensi
HUMANIORA – (27/8/2025) Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh mahasiswa Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang di kancah nasional. Nawal Fatin, mahasiswa Program Studi Bahasa dan Sastra Arab semester 4 asal Sumenep, Jawa Timur, berhasil meraih Juara 1 dalam lomba puisi pada ajang bergengsi ADIA International Festival 2025 yang digelar
HUMANIORA – (26/8/2025) Kreativitas mahasiswa Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang kembali menorehkan prestasi membanggakan di kancah internasional. Tiga mahasiswa peserta International Student Mobility and Sharing (I-SMASH) 2025 di Thailand berhasil menerbitkan sebuah kamus empat bahasa: Arab–Inggris–Indonesia–Thailand. Karya inovatif ini disusun oleh Abdinda Firdausi Nuzula, Najma Tsuroyya Faz, dan
HUMANIORA – (26/8/2025) Universitas Islam Negeri (UIN) Malang menggelar acara pelantikan Dekanat dan Kaprodi di lingkungan Fakultas Humaniora pada Senin, 25 Agustus 2025, di Gedung Rektorat UIN Malang lantai 5. Rektor UIN Malang, Prof. Dr. Ilfi Nurdiana, secara langsung melantik pejabat baru tersebut. Dalam pelantikan tersebut, Dr. Halimi dilantik sebagai
HUMANIORA – (25/8/2025) Libur panjang semester genap resmi berakhir. Setelah rangkaian kegiatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) di tingkat universitas, fakultas, hingga program studi rampung pekan lalu, kini mahasiswa Fakultas Humaniora mulai memasuki masa perkuliahan semester ganjil tahun akademik 2025/2026. Sejak Senin (25/8) pagi, suasana semarak tampak di Kampus