HUMANIORA – (22/1/2026) Mekanisme penyelesaian studi melalui penulisan artikel jurnal ilmiah sebagai alternatif pengganti skripsi kini menjadi hal yang strategis sekaligus menantang bagi mahasiswa yang ingin meningkatkan portofolio akademik mereka di level internasional. Skema ini bukan sekadar jalur administratif biasa, melainkan sebuah transformasi budaya riset yang menuntut integritas dan kualitas intelektual yang tinggi. Baca juga: […]
HUMANIORA — (16/12/2025) Layanan Creative Agency Terpadu untuk UMKM dan Brand Lokal bernama Moki Creative tidak hanya lahir dari kreativitas mahasiswa Humaniora, tetapi juga dari kepedulian terhadap persoalan nyata yang...
HUMANIORA — (16/12/2025) Mahasiswa Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menunjukkan kompetensi wirausaha yang kuat dan berdaya saing nasional melalui capaian prestasi membanggakan pada ajang Kompetisi Wirausaha Tingkat Nasional...
HUMANIORA – (15/12/2025) Program Studi Sastra Inggris Fakultas Humaniora menyelenggarakan kegiatan review soal Ujian Akhir Semester (UAS) mata kuliah Bahasa Inggris 2 pada Rabu (10/12/2025). Kegiatan ini dilaksanakan secara daring...
HUMANIORA – (12/12/2025) Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menyelenggarakan Rapat Pemutakhiran Kurikulum untuk Program Studi Bahasa dan Sastra Arab (BSA) serta Sastra Inggris. Kegiatan ini berlangsung Pada Jumat,...
HUMANIORA – (12/12/2025) Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang melaksanakan evaluasi internal bersama Tim Penyusun Dokumen Penilaian Mandiri Pelaksanaan Zona Integritas (PMPZI), Kamis, 11 Desember 2025, bertempat di Ruang...
HUMANIORA – (11/12/2025) Suasana meriah Grand Final Jaka Rara Humaniora 2025 (7/12) di ruang teater Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang tidak hanya dimeriahkan oleh para finalis, juri, dan...
HUMANIORA – (9/12/2025) Puncak grand final Jaka Rara Fakultas Humaniora 2025 menjadi saksi lahirnya dua sosok inspiratif baru dari kalangan mahasiswa. Bertempat di Ruang Teater Fakultas Humaniora pada Minggu, 7...
HUMANIORA – (8/12/2025) Grand Final JakaRara Humaniora 2025 kembali menghadirkan panggung megah bagi para mahasiswa terbaik Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Diselenggarakan pada Minggu, 7 Desember 2025 di...
HUMANIORA – (5/12/2025) Prestasi kembali ditorehkan oleh mahasiswa Program Studi Sastra Inggris Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Muhammad Fakhri Hafizh, berhasil meraih medali perak dalam ajang Kejuaraan Nasional...