Fakultas Humaniora Jalin Sinergi Melalui Alumni Networking Outreach 2025

HUMANIORA – (8/10/2025) Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang akan menggelar kegiatan Alumni Networking Outreach pada Minggu, 19 Oktober 2025. Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi antara Fakultas Humaniora dan Ikatan Alumni Fakultas Humaniora (Ikafahuma), yang bertujuan memperkuat jejaring dan sinergi antara kampus dengan para alumni. Acara akan berlangsung di Auditorium Lantai […]