BSI Tembus CONAPLIN 7 2014
Humaniora kembali mampu memberikan kontribusi nyata dalam pengembangan bahasa, terutama dalam bidang Linguistik Terapan. Hal ini dibuktikan dengan lolosnya enam makalah mahasiswa dan dosen BSI dalam CONAPLIN 7 (Conference on Applied Linguistic) yang digelar oleh Universitas Pendidikan Indonesia Bandung. Keenam punggawa BSI tersebut terdiri dari dua dosen yakni Adam Bashori dan Muzakki Afifudin serta empat […]