Tekuni Naskah Kuno
BSA Siap Dirikan Pusat Studi Manuskrip Islam Nusantara Naskah kuno tidak menyurutkan minat belajar mahasiswa Jurusan Bahasa dan Sastra Arab di Fakultas Humaniora. Hal itu terlihat dari antusiasnya para mahasiswa yang mengikuti matakuliah Fiqh Lugah II (Filologi). Lebih dari 70 mahasiswa angkatan 2011 belajar dan menyimak dengan serius mata kuliah itu. “Ternyata, mendalami naskah-naskah kuno […]