Humaniora Teken MoU dengan FAH UIN Bandung untuk Perkuat Kolaborasi Akademik

HUMANIORA – (5/11/2025) Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang resmi menjalin kerja sama strategis dengan Fakultas Adab dan Humaniora (FAH) UIN Sunan Gunung Djati Bandung melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) pada Rabu (5/11). Agenda ini menjadi bagian dari rangkaian kunjungan akademik FAH UIN Bandung ke Fakultas Humaniora UIN Malang. Baca juga: Penandatanganan MoU […]
Dinamika Struktur Ritmis Arab dalam Guest Lecture Bersama Dosen UIN Bandung

HUMANIORA – (5/11/2025) Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang kembali menghadirkan forum akademik inspiratif melalui Guest Lecture bertajuk “‘Arudl wal Qawafi dan Dinamika Perkembangannya”, Rabu (5/11). Kegiatan yang berlangsung di Laboratorium Bahasa 2 ini menghadirkan Dr. Nurlinah, M.Ag., dosen sekaligus peneliti sastra Arab dari Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Gunung Djati Bandung. Baca juga: […]
Guest Lecture Humaniora Kupas Relasi Nahwu dan Linguistik Modern dalam Studi al-Qur’an

HUMANIORA – (5/11/2025) Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menggelar kegiatan Guest Lecture bertema “Nahwu dalam Kajian Linguistik Kontemporer”, Rabu (5/11), bertempat di Laboratorium Bahasa 2. Kegiatan ini menghadirkan Dr. Yani Heryani, M.Ag., akademisi sekaligus peneliti di bidang bahasa Arab dari UIN Sunan Gunung Djati. Baca juga: Dalam pemaparannya, Dr. Yani menjelaskan bahwa nahwu […]
Semangat Literasi Islam: Mahasiswi Humaniora Sabet Juara 3 Qiroatul Kutub

HUMANIORA – (5/11/2025) Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang. Kali ini, Nur Afifah Najma, mahasiswa Program Studi Bahasa dan Sastra Arab (BSA), berhasil meraih Juara 3 dalam ajang Musabaqoh Qiroatul Kutub yang menjadi bagian dari kegiatan Pekan Raya IAT yang diadakan di UIN Sunan Kalijaga […]